Berita Olimpiade 2016: Craig Sager Mundur dari Olimpiade Karena Leukimia

Penulis: Erna
Jumat 29 Jul 2016, 19:56 WIB
Berita Olimpiade 2016: Craig Sager Mundur dari Olimpiade Karena Leukimia

craig sager di diagnosa leukimia

Ligaolahraga.com -

Ligaolahraga - Berita Olimpiade 2016: Craig Sager di diagnosa menderita leukemia dan ini menjadikan Sager tidak bisa ikut Olimpiade di Rio tahun ini. Sager menderita leukemia sejak tahun 2014, sampai saat ini masih menjalani serangkaian pengobatan medis dan menjalani persiapan operasi transplantasi sumsum tulang belakang.

Craig Sager tidak akan ikut dalam ajang olahraga Olimpiade di Rio, Agustus Mendatang.  Sager di diagnosa menderita leukimia oleh dokter.  Dan dalam keadaan seperti ini, Sager tidak bisa ikut bertanding untuk memperkuat tim Amerika .

Saat ini Sager  akan mengunjungi sebuah rumah sakit guna menjalani persiapan operasi transplantasi sumsum tulang belakang. Operasi akan dijalankan setelah ia kembali dari Rio. Namun saat ini, Sager masih menjalani sederet terapi medis di M.D.Anderson Cancer Center.

“saya akan menonton dari sini,” ungkap Sager. Ia menandaskan bahwa perasaannya sedih karena akhirnya harus mundur dari kejuaraan Olimpiade. Tapi keadaan dirinya tidak memungkinkan untuk ikut bergabung di Rio. Bagi seorang atlet, ikut kejuaraan di Olimpiade adalah sebuah kehormatan yang besar. Siapa pun yang dikirim kesana  pasti ia menjadi yang terbaik  di Negara masing-masing.

Sager di diagnosa bahwa ia mendapatkan penyakit leukemia pada tahun 2014. Saat itu, ia sudah menjalani serangkaian pengobatan medis. Hasilnya cukup menggembirakan tahun itu. Namun di bulan Maret 2015,  Sager kambuh lagi dan penyakit leukimianya semakin parah.

Tahun 2015, Sager menjalani transplantasi sumsum tulang belakang. Dan tahun 2016 ini, ia juga harus menjalani operasi serupa. Pasca operasi, paling tidak butuh waktu enam bulan untuk masa pemulihan. Sager saat ini sedang menjalani masa tersebut. Dan karena itulah, ia harus melewatkan Olimpiade di Rio tahun ini.

Di sela-sela waktunya menjalani perawatan medis,Sager masih sempat memberi motivasi kepada para pemain NBC yang akan ikut ke Rio bulan Agustus nanti. Sager berharap Amerika akan mendapatkan piala emas untuk cabang olahraga basket dan golf tahun ini.

Artikel Tag: craig sager, Olimpiade Rio, tim amerika, ragam olahraga 2017

Published by Ligaolahraga.com at https://www.ligaolahraga.com/olahraga-lain/berita-olimpiade-2016-craig-sager-mundur-dari-olimpiade-karena-leukimia
1011  
Komentar

Terima kasih. Komentar Anda sudah disimpan dan menunggu moderasi.

Nama
Email
Komentar
160 karakter tersisa

Belum ada komentar.

Jadilah yang pertama berkomentar disini