Berita F1: Di Red Bull Ring Ducati Mampu Bersaing
ligaolahraga - Hasil uji coba balapan dua hari di Red Bull Ring – Spielberg Austria sangat memuaskan bagi tim Ducati. Jika tim Ducati mampu menjadi yang tercepat di balapan Red Bull Ring, Ducati akan kembali mendapatkan kemenangan kembali sejak tahun 2010.
Ducati mampu mendominasi uji coba balapan di Austria, akankah Ducati mampu memenangkan Grand Prix Austria? Apabila Ducati berhasil menyelesaikan balapan dengan baik pekan depan, mereka akan kembali menorehkan kemenangan sejak kemenangan terakhir di tahun 2010.
Hasil uji coba balapan dua hari di Red Bull Ring – Spielberg Austria sangat memuaskan bagi tim Ducati. Andrea Dovizioso finishkedua dengan waktu terbaik yaitu +1.23.680 . Dua hari uji coba balapan, Dovisiozo mencatat waktu yang baik dan terus meningkat, melajukan motor dengan kecepatan tinggi di sirkuit Red Bull Ring sesuai untuk tim Ducati.
Bagi Dovisiozo ini semua hanya tinggal mengumpulkan data mendapatkan strategi untuk balapan di bulan Agustus mendatang. Jika tim Ducati mampu menjadi yang tercepat di balapan Red Bull Ring, Ducati akan kembali mendapatkan kemenangan kembali sejak tahun 2010.
Andrea Dovizioso: “Tes pada dua hari ini sangat baik bagi kami, kami bekerja keras di seluruh aspek, termasuk dengan motor, kami juga mempersiapkan balapan. Disini kami sangat mampu bersaing, dan uji coba balapan dua hari ini sangat membantu kami dalam mencari setelan yang pas untuk motor sebelum balapan berlangsung dan saya tahu kami mampu mengembangkannya di sirkuit ini.
Saya sangat senang dengan motor Demosedici GP di trek ini, karena kami mampu menggunakan kemampuan kami secara maksimum dan saya percaya bahwa kami bisa bersaing dan menghasilkan hasil terbaik di balapan.'"
Artikel Tag: Moto Gp, Red Bull Ring, dovizioso
Published by Ligaolahraga.com at https://www.ligaolahraga.com/motogp/berita-f1-di-red-bull-ring-ducati-mampu-bersaing
Belum ada komentar.
Jadilah yang pertama berkomentar disini